Berita Wonogiri Terbaru
Wonogiri

Prospek Rumah Subsidi di Wonogiri Dinilai Cerah

Berdasarkan hitung-hitungan bisnis, pengembangan perumahan subsidi di Wonogiri dinilai masih menguntungkan.
  • 14 jam yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Cerah Berawan dari Pagi sampai Sore, Cek Prakiraan Cuaca Wonogiri Sabtu 29 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal cerah berawan dari pagi hingga sore hari ini, Sabtu (29/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 19 jam yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Ponsel Prajurit dan PNS Kodim 0728/Wonogiri Mendadak Dirazia, Ternyata Begini

Ponsel para prajurit dan PNS di lingkungan Kodim 0728/Wonogiri mendadak dirazia.
  • 1 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Kapolres Indra Waspada Dimutasi, Pucuk Pimpinan Polres Wonogiri Berganti

Kapolres Wonogiri saat ini Indra Waspada Amirullah bakal dimutasi menjadi Kapolres Tegal.
  • 1 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Ortu Lebih Suka Beli Rokok, Kasus Stunting di 41 Desa di Wonogiri Tinggi

Orangtua lebih memilih beli rokok dibandingkan makanan bergizi membuat kasus stunting di 41 desa di Wonogiri menjadi tinggi.
  • 1 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Wonogiri Cerah Berawan Pagi-Siang Ini, Simak Prakiraan Cuaca Jumat 28 Juni

Cuaca Wonogiri bakal cerah berawan pada pagi hingga menjelang siang hari ini, Jumat (28/6/2024), menurut prakiraan BMKG.
  • 1 hari yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Ratusan Remaja Giriwoyo Mengisi Liburan dengan Jambore di Waduk Pidekso

Ratusan remaja Kecamatan Giriwoyo mengisi libur sekolah dengan mengikuti Jambore Remaja di Bendungan Pidekso.
  • 2 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Bawaslu Wonogiri Sebut Tahapan Coklit Pilkada 2024 Rawan Pelanggaran

Bawaslu menyebut tahapan coklit rawan terjadi pelanggaran, ini sebabnya.
  • 2 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Bupati Wonogiri Soroti Sistem Pemantauan Stunting yang Tak Konsisten

Bupati Wonogiri Jekek menyoroti sistem pemantauan stunting yang tak konsisten berimbas pada perbedaan data.
  • 2 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Siap-siap Hujan Sore Ini di Wonogiri, Cek Prakiraan Cuaca Kamis 27 Juni

Wilayah Wonogiri bakal diguyur hujan ringan pada sore hari ini, Kamis (27/6/2024), menurut prakiraan cuaca BMKG.
  • 2 hari yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Pengumuman! Alun-alun Wonogiri akan Direvitalisasi, Sejumlah Bagian Dipercantik

Alun-alun Krida Bakti Wonogiri bakal direhabilitasi pada tahun ini, di mana sejumlah bagian akan dipercantik.
  • 3 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Warga Wonogiri Ungkap Tantangan bagi Bupati Terpilih Mendatang, Ini Daftarnya

Warga Wonogiri mengungkap sejumlah tantangan bupati terpilih pada Pilkada 2024 mendatang.
  • 3 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Prakiraan Cuaca Wonogiri Rabu 26 Juni, Dominan Berawan Tanpa Hujan

Cuaca Wonogiri bakal dominan berawan tapi tidak ada prediksi bakal hujan sepanjang hari ini, Rabu (26/6/2024), menurut prakiraan BMKG.
  • 3 hari yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Terinspirasi Sistem Irigasi di Wonogiri, BRIN Bikin PLTS Terapung Mobile

Terinspirasi sistem PLTS irigasi pertanian di Kabupaten Wonogiri, BRIN bikin PLTS terapung mobile.
  • 4 hari yang lalu
  • Newswire
Wonogiri

Relawan Sudaryono di Wonogiri Dideklarasikan, Siap Galang Dukungan di Tiap Desa

Relawan Sedulur Mas Dar di Wonogiri dideklarasikan dan siap menggalang dukungan untuk Sudaryono sebagai Gubernur Jateng di seluruh desa.
  • 4 hari yang lalu
  • Brand Content
Wonogiri

Habis Cerah Berawan lalu Hujan di Wonogiri, Cek Prakiraan Cuaca Selasa 25 Juni

Hujan bakal mengguyur wilayah Wonogiri pada hari ini, Selasa (25/6/2024), menurut informasi prakiraan cuaca dari BMKG.
  • 4 hari yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Relawan Sedulur Mas Dar Wonogiri Galang Dukungan hingga ke Desa-Desa

Relawan Sedulur Mas Dar resmi terbentuk di Kabupaten Wonogiri, Minggu kemarin.
  • 5 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

KPU Wonogiri Coklit Data Pemilih Pilkada 2024, Ribuan Pantarlih Diterjunkan

Sebanyak 3.108 petugas pemutakhiran data pemilih diterjunkan untuk coklit data pemilih untuk Pilkada 2024.
  • 5 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Kemarau Panjang Dampak El Nino, Petani di Wonogiri Khawatir Gagal Panen

Sejumlah petani di Selogiri Wonogiri khawatir gagal panen pada musim tanam kedua lantaran musim kemarau panjang yang menjadi dampak fenomena El Nino.
  • 5 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Tahun Ini, Stadion Pringgodani Wonogiri Direvitalisasi Pakai Anggaran Segini

Pemkab Wonogiri berencana merevitalisasi Stadion Pringgodani pada tahun ini dengan anggaran senilai ini.
  • 5 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Sambangi 3 Wilayah, Simak Jadwal Layanan SIM Keliling Wonogiri 24-29 Juni

Layanan bus SIM Keliling dari Satlantas Polres Wonogiri hadir di tiga wilayah, timur, selatan, dan barat, secara bergiliran dalam sepekan sesuai jadwal.
  • 5 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Layanan Samsat Keliling Wonogiri 24-30 Juni, Cek Jadwal untuk Pracimantoro

UPPD Wonogiri menghadirkan layanan pembayaran pajak kendaraan bermotor melalui Samsat Keliling yang hadir di belasan lokasi secara bergiliran sesuai jadwal dalam sepekan.
  • 5 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia / Suharsih
Wonogiri

Banyak Berawan Tanpa Hujan, Simak Prakiraan Cuaca Wonogiri Senin 24 Juni

Wonogiri bakal lebih banyak berawan namun tidak ada tanda-tanda hujan sepanjang hari ini, Senin (24/6/2024), menurut prakiraan cuaca dari BMKG.
  • 5 hari yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Luas Tanam Padi di Wonogiri Menyusut, Produktivitas Pangan Terancam Menurun

Produktivitas padi dan pangan di Wonogiri diprediksi menurun lantaran luas lahan yang ditanami juga berkurang sebagai dampak lanjutan kemarau disertai el nino pada tahun ini.
  • 6 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Jatah Pupuk Subsidi Wonogiri Ditambah Justru saat Banyak Petani Tidak Menanam

Jatah pupuk bersubsidi untuk petani Wonogiri ditambah pada pertengahan tahun ini di saat banyak petani justru tidak menanam padi akibat musim kemarau.
  • 6 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Polres Wonogiri Salurkan Bantuan Air Bersih ke Giritontro dan Paranggupito

Polres Wonogiri mengirimkan bantuan air bersih ke masing-masing satu desa di Kecamatan Giritontro dan Kecamatan Paranggupito untuk membantu warga terdampak kekeringan.
  • 6 hari yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Mendung Dominasi Prakiraan Cuaca Wonogiri Hari Ini Minggu 23 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri dominan berawan sepanjang hari ini, Minggu (23/6/2024), namun tidak tanda-tanda hujan menurut informasi dari BMKG.
  • 6 hari yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Relatif Bersahabat, Simak Prakiraan Cuaca Wonogiri Hari Ini Sabtu 22 Juni

Wonogiri bakal dinaungi cuaca cerah berawan dan berawan tanpa hujan sepanjang hari ini, Sabtu (22/6/2024), menurut prakiraan BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Buka Pintu untuk Semua Parpol, PDIP Belum Tentukan Koalisi di Pilkada Wonogiri

DPC PDIP Wonogiri belum menentukan sikap koalisi pada Pilkada 2024 meski membuka pintu dan komunikasi untuk semua parpol.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Kasus Tirtosworo Wonogiri Indikasikan Masih Ada Celah Penyelewengan Dana Desa

Kasus penyalahgunaan dana desa di Desa Tirtosworo, Giriwoyo, mengindikasikan masih ada celah penyelewengan dalam pengelolaan keuangan desa di Wonogiri.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Kabar Duka, Kades Nadi Bulukerto Wonogiri Meninggal Dunia secara Mendadak

Kades Nadi, Kecamatan Bulukerto, Wonogiri, Ruswandi, meninggal dunia secara mendadak pada Jumat (21/6/2024) dini hari.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Inspektorat Wonogiri Tunjuk 4 Desa Jadi Desa Antikorupsi, Ini Daftarnya

Empat desa di empat kecamatan Kabupaten Wonogiri ditunjuk untuk mengikuti penilaian desa antikorupsi 2024, salah satunya Desa Jimbar, Pracimantoro.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Wonogiri Cerah Berawan Sepanjang Hari, Simak Prakiraan Cuaca Jumat 21 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal cerah berawan hampir sepanjang hari ini, Jumat (21/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Dispertan Wonogiri Gelar Lapak Agribisnis, Jadi Ajang Petani Saling Sharing

Lapak Agribisnis digelar Dinas Pertanian atau Dispertan Wonogiri selain untuk menampilkan produk unggulan pertanian juga menjadi wadah sharing petani dengan stakeholders terkait.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Musim Kemarau, Sejumlah Desa di 5 Kecamatan Wonogiri Masih Rentan Krisis Air

Ratusan warga dari kecamatan yang rawan kekeringan dan krisis air bersih mengikuti rapat koordinasi optimalisasi pelayanan air bersih di Pendapa Rumah Dinas Bupati Wonogiri.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Soal Penyalahgunaan Dana Desa, Begini Penjelasan Kades Tirtosworo Wonogiri

Kades Tirtosworo, Giriwoyo, Wonogiri, Gatot Suryanto, memberikan penjelasan terkait kasus penyalahgunaan dana desa di pemerintah desa yang dia pimpin.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Waduh! Dana Desa Tirtosworo Wonogiri Disalahgunakan, Nilainya sampai Rp760 Juta

Kepala dan perangkat Desa Tirtosworo, Giriwoyo, Wonogiri, diketahui menyalahgunakan dana desa dengan nilai mencapai Rp760 juta.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Rumah Warga Baturetno Wonogiri Dibobol Maling, Pelaku Ternyata Tetangga Sendiri

Aparat Polres Wonogiri menangkap seorang pemuda asal Baturetno yang membobol rumah tetangganya dan mencuri uang serta laptop.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Cerah Berawan dari Pagi sampai Sore, Cek Prakiraan Cuaca Wonogiri Kamis 20 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal cerah berawan dari pagi hingga sore hari ini, Kamis (20/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Gerai Rocket Chicken Wonogiri Dibobol Maling, Laptop dan Uang Rp11,7 Juta Raib

Salah satu gerai restoran cepat saji Rocket Chicken di Wonoboyo, Wonogiri, dibobol maling dan kehilangan laptop serta uang senilai Rp11,7 juta.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Masa Jabatan Tambah 2 Tahun, Kades di Wonogiri Diminta Pecahkan Problem Sosial

Bupati Wonogiri Joko Sutopo meminta para kades yang sudah diperpanjang masa jabatan menjadi delapan tahun memberikan perhatian lebih dan mencari solusi masalah sosial di desa.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Resmi! SK Keluar, Masa Jabatan 243 Kades di Wonogiri Diperpanjang Jadi 8 Tahun

Masa jabatan 243 kepala desa atau kades di Wonogiri resmi diperpanjang dari enam menjadi delapan tahun per periode.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Bantu Warga Sekitar, PT PLN Sub PLTA Wonogiri Biayai Sunatan Massal 25 Anak

Sebanyak 25 anak mengikuti sunatan massal gratis yang diselenggarakan PT PLN Indonesia Power Sub Unit PLTA Wonogiri sebagai bagian dari program CSR.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Mantap! Wonogiri Lebih Banyak Cerah Berawan, Cek Prakiraan Cuaca Rabu 19 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal lebih banyak cerah berawan sepanjang hari ini, Rabu (19/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Waduh! Bocah Wonogiri Dibawa ke Damkar dengan Jari Masuk Lubang Slot Pintu

Seorang bocah perempuan dibawa ke Markas Damkar Wonogiri dalam kondisi menangis karena jarinya masuk lubang bekas slot pintu dari baja.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Liku-liku Usaha Kedai Kopi Merambah Perdesaan di Wonogiri, Banyak Tantangan

Kedai kopi yang jamak ada di perkotaan kini mulai merambah ke perdesaan di Wonogiri meski banyak tantangan yang dihadapi para pelaku usaha.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Parpol di Wonogiri Prioritaskan Kader Anggota Koalisi Jadi Cabup-Cawabup

Parpol-parpol di Wonogiri memprioritaskan untuk mengusung cabup-cawabup dari internal partai anggota koalisi atau minimal ada satu calon dari internal koalisi pada Pilkada 2024.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Makin Dekat, 6 Parpol di Wonogiri Siap Bentuk Koalisi Besar Hadapi Pilkada 2024

Enam parpol yang memperoleh kursi di DPRD Wonogiri pada Pemilu 2024 lalu semakin dekat untuk membentuk koalisi mengusung pasangan cabup-cawabup pada Pilkada 2024.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Bayar Pajak Motor di Wonogiri, Cek Jadwal Lengkap Samsat Keliling 18-23 Juni

Layanan pembayaran pajak kendaraan bermotor melalui Samsat Keliling dari UPPD Wonogiri hadir setiap hari di sejumlah kecamatan secara bergiliran sesuai jadwal.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia / Suharsih
Wonogiri

Mau Perpanjang SIM, Cek Jadwal Layanan Bus SIM Keliling Wonogiri Selasa Ini

Bus SIM Keliling dari Satlantas Polres Wonogiri pada Selasa (18/6/2024) ini hadir melayani masyarakat wilayah timur Wonogiri tepatnya Kecamatan Purwantoro.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Prakiraan Cuaca Wonogiri Hari Ini Selasa 18 Juni, Lebih Banyak Berawan

Wonogiri bakal lebih banyak berawan dan tanpa hujan sepanjang hari ini, Selasa (18/6/2024), menurut prakiraan cuaca dari BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Selesai Lempar Jumrah, Jemaah Haji Wonogiri akan Tawaf di Makkah Lebih Awal

Jamaah haji asal Wonogiri saat ini sudah sampai di Mina untuk melaksanakan lempar jumrah dan dijadwalkan bisa melaksanakan tawaf di Masjidil Haram lebih awal.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Banyak Warga Miskin, Wilayah Gesing Wonogiri Dapat Sapi Kurban Presiden Jokowi

Kelurahan Gesing, Kismantoro, Wonogiri, mendapat jatah sapi kurban dari Presiden Jokowi karena berdasarkan pendataan masih banyak warganya yang masuk kategori miskin.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Semangat Gotong-royong, Warga Wonogiri Pilih Iuran untuk Beli Hewan Kurban Sapi

Dilandasi semangat gotong-royong dan berbagi, banyak warga Wonogiri yang memilih iuran untuk membeli hewan kurban sapi yang dagingnya lebih banyak.
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Ribuan Umat Islam Ikuti Salat Iduladha di Alun-Alun Wonogiri

Ribuan umat Islam di wilayah pusat Kabupaten Wonogiri mengikuti salat Iduladha di halaman Masjid At-Taqwa hingga Alun-Alun Giri Krida Bakti Wonogiri, Senin (17/6/2024).
  • 1 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Asyik! Wonogiri Cerah Berawan Pagi Ini, Simak Prakiraan Cuaca Senin 17 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal cerah berawan pada pagi hingga menjelang siang hari ini, Senin (17/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Cuaca Sepenuhnya Berawan di Wonogiri Minggu 16 Juni, Berikut Prakiraan BMKG

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal berawan sepanjang hari ini, Minggu (16/6/2024), dan tidak ada prediksi hujan menurut informasi dari BMKG.
  • 1 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Mengenal Patih Kudanawarsa, Tokoh Penting dalam Sejarah Lahirnya Wonogiri

Patih Kudanawarsa merupakan orang dekat RM Said atau Pangeran Sambernyawa saat berjuang melawan penjajah Belanda di Selogiri, Wonogiri.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Lanjut di Pracimantoro, Cek Jadwal Layanan SIM Keliling Wonogiri Sabtu

Bus layanan SIM Keliling dari Satlantas Polres Wonogiri hadir enam hari dalam sepekan sesuai jadwal dan untuk hari Sabtu ini di wilayah Kecamatan Pracimantoro.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Dominan Berawan Tanpa Hujan, Simak Prakiraan Cuaca Sabtu 15 Juni

Mendung mendominasi prakiraan cuaca Wonogiri sepanjang hari ini, Sabtu (15/6/2024), namun tidak ada tanda-tanda hujan menurut informasi dari BMKG.
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Hari Terakhir, Partai Demokrat Ramai Pendaftar Cabup-Cawabup Pilkada Wonogiri

Penjaringan cabup-cawabup Pilkada 2024 di Partai Demokrat Wonogiri ramai pendaftar pada hari terakhir, Jumat (14/6/2024).
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Antisipasi Kekeringan, Teknologi Modifikasi Cuaca Diterapkan di Wonogiri

Wonogiri menjadi salah satu daerah di Jateng yang disasar penerapan teknologi modifikasi cuaca (TMC) dari BMKG untuk mengantisipasi dampak kemarau dan kekeringan.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Puncak Kemarau Juli-September, Kekeringan Wonogiri Diprediksi Tak Separah 2023

Kekeringan di Wonogiri pada musim kemarau 2024 yang puncaknya diprediksi terjadi pada Juli-September diperkirakan tidak akan selama dan separah tahun sebelumnya.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Sekretaris Gerindra Wonogiri Siti Hardiyani Daftar Cawabup di Partai Demokrat

Wakil Ketua DPRD yang juga Sekretaris DPC Partai Gerindra Wonogiri, Siti Hardiyani, mendaftar cawabup di Partai Demokrat setelah sebelumnya mendaftar di Gerindra dan PKB.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Anggaran Pilkada Wonogiri Rp47,2 Miliar, Terbanyak untuk Honor Badan Adhoc

Pemkab Wonogiri memberikan dana hibah untuk penyelenggaraan Pilkada 2024 ke KPU dan Bawaslu dengan serapan terbesar untuk honor badan adhoc.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Jadwal Layanan SIM Keliling Wonogiri Jumat, Geser ke Kecamatan Pracimantoro

Bus layanan Surat Izin Mengemudi atau SIM Keliling dari Satlantas Polres Wonogiri sesuai jadwal pada Jumat (14/6/2024), ini giliran menyambangi Kecamatan Pracimantoro.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Hujan Kembali Guyur Wonogiri Sore Hari Ini, Simak Prakiraan Cuaca Jumat 14 Juni

Wilayah Wonogiri diprediksi kembali diguyur hujan pada sore hari ini, Kamis (13/6/2024), menurut prakiraan cuaca dari BMKG.
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Reka Ulang, Pelaku Pembunuhan Wanita di Slogohimo Wonogiri Peragakan 47 Adegan

Tersangka pembunuh wanita di Setren, Slogohimo, Wonogiri, memeragakan 47 adegan dalam reka ulang atau rekonstruksi yang digelar di lima lokasi termasuk rumah tersangka.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Ketua IMI Jateng Frits Yohanes Ramaikan Bursa Cawabup Wonogiri di Pilkada 2024

Pengusaha yang juga Ketua Ikatan Motor Indonesia (IMI) Jateng Frits Yohanes meramaikan bursa cawabup Wonogiri dengan mendaftar lewat Partai Demokrat.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Coklit Data Pemilih Pilkada 2024, KPU Wonogiri Butuh 3.108 Orang Pantarlih

KPU Wonogiri bakal merekrut 3.108 orang petugas pemutakhiran data pemilih atau pantarlih untuk melakukan pencocokan dan penelitian data pemilih Pilkada 2024.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Marak di Wonogiri, Baliho Berbau Politik Dinilai Rawan Picu Konflik Sosial

Maraknya baliho terkait profil maupun dukungan kepada calon kepala daerah menjelang Pilkada 2024 di Wonogiri dinilai rawan memicu konflik sosial.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Terjadi Lagi! Truk Terguling di Jalur Ekstrem Alas Tunggangan Jatiroto Wonogiri

Truk pengangkut 5,6 ton makaroni terguling saat melintas di jalur ekstrem Alas Tunggangan, Desa Ngelo, Jatiroto, Wonogiri.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Rumah Tersangka Pembunuhan Slogohimo Wonogiri Dibakar Massa seusai Rekonstruksi

Rumah Supriyanto, tersangka pembunuhan perempuan di Desa Setren, Slogohimo, Wonogiri, dibakar massa sesuai rekonstruksi kasus pembunuhan tersebut pada Kamis (13/6/2024).
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Masih di Kecamatan Baturetno, Cek Jam Buka Layanan SIM Keliling Wonogiri Kamis

Layanan bus SIM Keliling dari Satlantas Polres Wonogiri sesuai jadwal hari ini, Kamis (13/6/2024), masih di Kecamatan Baturetno.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Wonogiri bakal Diguyur Hujan Hari Ini, Simak Prakiraan Cuaca Kamis 13 Juni

Wonogiri bakal diguyur hujan dengan intensitas ringan pada siang hari ini, Kamis (13/6/2024), menurut prakiraan cuaca BMKG.
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

WGM Sumbang Produksi Ikan Terbanyak di Wonogiri, Capai 10.000 Ton per Tahun

Waduk Gajah Mungkur atau WGM Wonogiri menjadi penyumbang terbanyak produksi perikanan Kabupaten Wonogiri dengan jumlah mencapai 10.000 ton per tahun.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Lantik Pejabat Eselon II, Bupati Wonogiri Soroti Maraknya KDRT & Kekerasan Anak

Bupati Wonogiri Joko Sutopo melantik dua pejabat eselon II, salah satunya Kepala Dinas PPKB P3A yang salah satunya menangani masalah pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Jaga Habitat, PJT I & Indonesia Power Tebar 100.000 Benih Ikan di WGM Wonogiri

Sebanyak 100.000 benih ikan patin dan tawes ditebar di perairan Waduk Gajah Mungkur (WGM) Wonogiri untuk menjaga ekosistem waduk tersebut.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Jadwal Layanan SIM Keliling Wonogiri Rabu, Geser ke Kecamatan Baturetno

Bus layanan SIM Keliling dari Satlantas Polres Wonogiri, sesuai jadwal pada hari ini, Rabu (12/6/2024), hadir di Kecamatan Baturetno.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Prakiraan Cuaca Wonogiri Rabu 12 Juni, Masih Dominan Berawan Sepanjang Hari

Cuaca Wonogiri masih dominan mendung sepanjang hari ini, Rabu (12/6/2024), namun tidak ada hujan menurut prakiraan BMKG.
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Pemkab Wonogiri Bangun RS di Purwantoro, Warga Tak Perlu Berobat Keluar Daerah

Pembangunan rumah sakit (RS) tipe D di Kecamatan Purwantoro, Wonogiri, diharapkan dapat meningkatkan akses layanan kesehatan sehingga warga tak perlu berobat keluar daerah.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Himpun Dukungan, Legislator Wonogiri Tarso juga Daftar Cabup di Partai Demokrat

Anggota DPRD Wonogiri Tarso mendaftar calon bupati atau cabup pada Pilkada 2024 melalui Partai Demokrat, parpol keempat yang didaftar Tarso sejauh ini.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

PPDB SMP Wonogiri Dibuka Online, Ortu Tetap Berbondong-bondong ke Sekolah

Para orang tua calon siswa SMP di Wonogiri lebih memilih datang dan mendaftarkan langsung anaknya ke sekolah meski PPDB digelar secara online dan bisa mendaftar dari rumah.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Dinkes Wonogiri Luncurkan ILP, Layanan Kesehatan Primer bakal sampai ke Desa

Dengan peluncuran program Integrasi Layanan Primer oleh Dinkes Wonogiri, akses layanan kesehatan primer bakal sampai ke desa-desa dan kelurahan.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Jadwal Layanan SIM Keliling Wonogiri Selasa, Masih di Kecamatan Purwantoro

Layanan bus SIM Keliling digulirkan Satlantas Polres Wonogiri di tiga wilayah secara bergiliran sesuai jadwal selama enam hari dalam sepekan.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Full Berawan Sepanjang Hari Ini di Wonogiri, Cek Prakiraan Cuaca Selasa 11 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri berawan sepanjang hari ini dan tidak ada tanda-tanda hujan menurut informasi dari BMKG.
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Ingin Transportasi Maju Jadi Alasan Perempuan Giriwoyo Daftar Cawabup Wonogiri

Ingin mengembalikan kejayaan bisnis transportasi di Wonogiri menjadi alasan Novida Hermin Suhaswati, perempuan asa Giriwoyo, mendaftar sebagai cawabup pada Pilkada 2024 lewat Partai Demokrat.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Demokrat Wonogiri Jaring Cabup-Cawabup, Perempuan Giriwoyo Langsung Mendaftar

DPC Partai Demokrat Wonogiri membuka pendaftaran penjaringan cabup-cawabup untuk Pilkada Wonogiri 2024 selama lima hari mulai Senin (10/6/2024) hingga Jumat (14/6/2024).
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Sedot Rp39,75 Miliar, 5 Proyek Strategis Wonogiri Dapat Pendampingan Kejari

Kejari Wonogiri melakukan pengawasan atau pendampingan guna mengamankan pengerjaan lima proyek strategis daerah yang ditetapkan Pemkab Wonogiri pada 2024 ini.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Tetapkan 5 Proyek Strategis, Pemkab Wonogiri Bangun Rumah Sakit di Purwantoro

Pemkab Wonogiri menetapkan lima proyek strategis daerah pada 2024, salah satunya pembangunan rumah sakit tipe D di Purwantoro.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Bus SIM Keliling Wonogiri Senin Ini Hadir di Purwantoro, Perhatikan Jam Bukanya

Layanan baru Satlantas Polres Wonogiri berupa Bus SIM Keliling hari ini, Senin (10/6/2024), hadir di depan Kantor Kecamatan Purwantoro.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Jadwal Samsat Keliling Wonogiri 10-16 Juni, Sabtu di Girimarto dan Wuryantoro

Layanan Samsat Keliling dari UPPD Wonogiri hadir setiap hari di dua kecamatan secara bergiliran sesuai jadwal untuk memudahkan masyarakat membayar pajak kendaraan bermotor.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia / Suharsih
Wonogiri

Mendung Masih Dominasi Prakiraan Cuaca Wonogiri Senin 10 Juni

Cuaca Boyolali masih dominan mendung dan tidak juga ada tanda-tanda hujan menurut prakiraan BMKG, Senin (10/6/2024).
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Jadi Terpidana Korupsi, Kades Manjung Wonogiri Diberhentikan Tidak Hormat

Kades Manjung, Wonogiri, Hartono, yang menjadi terpidana dalam kasus korupsi pengelolaan aset desanya diberhentikan secara tidak hormat oleh Bupati.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

7 Orang Batal, Hanya 332 Calon Haji asal Wonogiri yang Berangkat Tahun Ini

Tujuh calon haji atau calhaj asal Wonogiri yang masuk kuota tahun ini batal berangkat sehingga hanya 332 orang calhaj yang diterbangkan ke Tanah Suci.
  • 2 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Wonogiri Lebih Banyak Mendung dan Suhu Panas, Cek Prakiraan Cuaca Minggu 9 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal lebih banyak berawan namun tidak ada hujan sepanjang hari ini, Minggu (9/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 2 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Bawa Sabu-Sabu, Perempuan asal Solo Diciduk Polisi Wonogiri

Seorang perempuan asal Solo, Ayu, 34, ditangkap Polres Wonogiri karena kedapatan membawa narkoba jenis sabu-sabu seberat 1,74 Gram, Jumat (7/6/2024).
  • 3 minggu yang lalu
  • Muhammad Diky Praditia
Wonogiri

Cerah Berawan dari Pagi sampai Siang, Cek Prakiraan Cuaca Wonogiri Sabtu 8 Juni

Prakiraan cuaca Wonogiri bakal cerah berawan dari pagi hingga siang hari ini, Sabtu (8/6/2024), menurut informasi dari BMKG.
  • 3 minggu yang lalu
  • Suharsih
Wonogiri

Baru 4 Nama dari 2 Parpol Muncul di Bursa Cabup-Cawabup Pilkada Wonogiri 2024

Hingga awal Juni 2024, baru ada empat nama dari dua partai politik yang muncul meramaikan bursa cabup-cawabup Pilkada Wonogiri 2024.
  • 3 minggu yang lalu
  • Suharsih / Muhammad Diky Praditia